Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Polisi pastikan kabar penemuan bom pipa di Semarang hoaks

Polisi pastikan kabar penemuan bom pipa di Semarang hoaks pesan hoax penemuan bom meresahkan masyarakat. ©2018 Merdeka.com/Dian Ade Permana

Merdeka.com - Kabar yang beredar terkait penemuan bom di wilayah Polsek Ngaliyan dibantah Kapolrestabes Semarang Kombes Pol Abiyoso Seno Aji. Menurutnya, pesan yang beredar melalui WhatsApp tersebut tidak benar dan masuk dalam kategori hoaks.

"Saya dan jajaran Polrestabes Semarang meminta agar masyarakat tidak langsung percaya terhadap berita yang ada di media sosial. Kalau belum tahu kebenarannya, kami minta tidak langsung dishare atau dibagikan," jelasnya, Sabtu (19/5).

Abiyoso mengungkapkan, beberapa hari lalu memang ada penemuan paket yang mencurigakan. "Namun kami nyatakan itu bukan bom, melainkan hanya baterai dan powerbank," ungkapnya.

Dia juga menegaskan bahwa foto orang yang disertakan dalam pesan hoaks tersebut bukanlah teroris. "Malahan orang tersebut adalah yang menemukan dan melapor ke polisi," paparnya. Sementara foto sejumlah bom paralon atau pipa, bukan foto yang ada di Polsek Ngaliyan.

Sebelumnya, beredar pesan berisi sebagai berikut:

IJIN MELAPORKAN:. Telah tertangkap seorang laki2 yg bertingkah mencurigakan di sekitaran jl Ngaliyan SMG.Dan stlh diinterogasi dan diperiksa ditemukan sejumlah brg bawaan berupa bom rakitan,timer dan sejumlah brg lainnya yg siap diledakkan.saat ini yg bersangkutan tlh dibawa ke Polrestabes SMG u/diperiksa lbh lanjut.mhn sll waspadai lingkungan disekitar anda demi keamanan bersama. DUMP.

Bersama pesan tersebut, dikirimkan foto seorang pria, KTP, dan beberapa foto bom pipa rakitan dalam wadah.

(mdk/bal)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Polresta Pekanbaru Gandeng Diskominfo untuk Sosialisasi Pemilu & Tangkal Hoaks
Polresta Pekanbaru Gandeng Diskominfo untuk Sosialisasi Pemilu & Tangkal Hoaks

Masyarakat diimbau untuk selalu mengecek kebenaran informasi sebelum menyebarkannya dan melaporkan hoaks kepada pihak berwenang.

Baca Selengkapnya
Polisi Gencar Patroli Siber Antisipasi Serangan Hoaks Terkait Pemilu
Polisi Gencar Patroli Siber Antisipasi Serangan Hoaks Terkait Pemilu

Polisi menggelar patroli siber untuk mengatasi serangan berita-berita hoaks dan fitnah selama Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya
Penyidik Sita Ponsel Aiman Witjaksono atas Kasus Dugaan Penyebaran Hoaks, Ini Kata Polisi
Penyidik Sita Ponsel Aiman Witjaksono atas Kasus Dugaan Penyebaran Hoaks, Ini Kata Polisi

Menurut Ade Safri, tindakan penyitaan yang dilakukan oleh penyidik sudah sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
VIDEO: Polisi Tegaskan Pegi Perong Tersangka Terakhir Kasus Vina Cirebon, Gugurkan Status Andi & Dani
VIDEO: Polisi Tegaskan Pegi Perong Tersangka Terakhir Kasus Vina Cirebon, Gugurkan Status Andi & Dani

alam keterangan pencarian orang, Pegi disebut memiliki rambut keriting, sementara saat ditangkap Pegi memiliki rambut lurus

Baca Selengkapnya
Polisi Berpangkat Bripka Tiba-tiba Ngamuk di Pinggir Jalan Gebuki 'Sosok' Ini, Ending-nya Bikin Ketawa
Polisi Berpangkat Bripka Tiba-tiba Ngamuk di Pinggir Jalan Gebuki 'Sosok' Ini, Ending-nya Bikin Ketawa

Momen viral polisi ngamuk di pinggir jalan dan gebuki sosok tak terduga dan mampu mengundang gelak tawa.

Baca Selengkapnya
Sepak Terjang Iwan Toket, Curi Emas hingga Ditembak Polisi
Sepak Terjang Iwan Toket, Curi Emas hingga Ditembak Polisi

Petugas mengamankan barang bukti linggis serta besi ulir yang digunakan pelaku saat menjebol rumah korban.

Baca Selengkapnya
Jenderal Polisi Ingatkan Bahaya Sebar Hoaks Pemilu: Hidup Sudah Susah, Fitnah Orang Ditangkap Polisi
Jenderal Polisi Ingatkan Bahaya Sebar Hoaks Pemilu: Hidup Sudah Susah, Fitnah Orang Ditangkap Polisi

Dia ingatkan, agar menghindari fitnah demi mendukung capres tertentu

Baca Selengkapnya
Menkominfo Take Down 1.971 Berita Hoaks di Media Sosial Terkait Pemilu
Menkominfo Take Down 1.971 Berita Hoaks di Media Sosial Terkait Pemilu

Sisa berita hoaks lainnya tidak diturunkan, melainkan hanya diberikan stempel hoaks karena dianggap tidak terlalu berbahaya.

Baca Selengkapnya
Heboh Video Sebut Lima Janda Sekap Pria Brondong di Sumbar, Begini Fakta Sebenarnya
Heboh Video Sebut Lima Janda Sekap Pria Brondong di Sumbar, Begini Fakta Sebenarnya

Satpol PP yang mendatangi lokasi memastikan tidak ada penyekapan.

Baca Selengkapnya