Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Ribuan ulama India keluarkan fatwa ISIS bukan Islam

Ribuan ulama India keluarkan fatwa ISIS bukan Islam Ulama India Mohammed Manzar Misbahi mengecam ISIS. ©2015 AP/Rafiq Maqbool

Merdeka.com - Lebih dari seribu ulama dari pesantren, lembaga swadaya, sampai masjid di seluruh India menyetujui fatwa bahwa Negara Islam Irak dan Syam (ISIS) tidak mewakili ajaran Islam. Fatwa mengecam khilafah Islamiyah gaya baru ini dimotori ulama senior asal Kota Mumbai, Mohammed Manzar Hasan Ashrafi Misbahi.

Stasiun televisi Al Arabiya melaporkan, Kamis (10/9), ini pertama kalinya di dunia, muncul fatwa menegaskan aktivitas ISIS terlarang untuk diikuti umat Islami, khususnya dari mazhab Sunni.

"Islam bahkan melarang manusia semena-mena membunuh hewan. Apa yang dilakukan ISIS merusak ajaran agama," kata Misbahi.

Majelis Ulama India memimpin jumlah populasi muslim 172 juta jiwa, terbesar ketiga di dunia. Kebetulan, paham ISIS memang tidak berkembang di Negeri Sungai Gangga itu. Pemerintah India menyatakan sejak tahun lalu hanya ada 17 warganya yang menuju ke Suriah atau Irak untuk bergabung dengan militan khilafah.

Fatwa yang baru saja dihasilkan Misbahi akan disebar ke 50 negara lainnya, untuk meminta persetujuan setiap ulama di masing-masing negara.

Dewan Ulama untuk Deradikalisasi India, Abdur Rahman Anjaria, menjelaskan mengapa fatwa setebal 1.100 halaman yang baru saja mereka keluarkan penting. Pertama, menurut Anjaria, fatwa ini mengirimkan pesan bahwa komunitas Islam Sunni dari bermacam latar belakang tidak ada yang mendukung ISIS.

Kedua, fatwa ini untuk meyakinkan umat bahwa ISIS justru adalah agen dari kepentingan musuh Islam untuk mengampanyekan wajah bengis dari agama tersebut.

"ISIS lebih sering tampil untuk merusak wajah Islam. Tidak ada sama sekali panduan agar kita sembarangan membunuh sesama manusia atas nama agama," kata Anjari.

(mdk/ard)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Islam Raih Penghargaan dari Imam Besar Rusia Setelah Selamatkan 100 Orang dari Serangan Penembakan: Ini Cara Orang Tua Mendidik Saya
Islam Raih Penghargaan dari Imam Besar Rusia Setelah Selamatkan 100 Orang dari Serangan Penembakan: Ini Cara Orang Tua Mendidik Saya

Penembakan massal di gedung konser tersebut menewaskan lebih dari 100 orang.

Baca Selengkapnya
Ulama Indonesia Tolak Mobil Mewah dari Raja Arab Saudi, Alasannya Bikin Haru
Ulama Indonesia Tolak Mobil Mewah dari Raja Arab Saudi, Alasannya Bikin Haru

Natsir istimewa karena jujur. Menolak hadiah mobil dari pengusaha dan Raja Arab Saudi.

Baca Selengkapnya
Doa Menjenguk Orang Sakit dan Artinya, Umat Muslim Wajib Tahu
Doa Menjenguk Orang Sakit dan Artinya, Umat Muslim Wajib Tahu

Dalam Islam, membaca doa saat menjenguk orang sakit memiliki signifikansi besar karena mencerminkan nilai-nilai keagamaan, empati, dan solidaritas.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Tiga Tahun Sudah Melewati Bulan Suci Ramadhan Bersama, Ini Hal Yang Dirindukan Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati
Tiga Tahun Sudah Melewati Bulan Suci Ramadhan Bersama, Ini Hal Yang Dirindukan Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati

Ada banyak hal atau kebiasan yang sangat dirindukan setiap orang ketika memasuki bulan ramadhan. Hal serupa dirasakan Ibnu Jamil dan Ririn Ekawati

Baca Selengkapnya
Menistakan Agama dan Hina Ulama, Pria Asal Gowa Ditangkap
Menistakan Agama dan Hina Ulama, Pria Asal Gowa Ditangkap

Z merupakan pimpinan kelompok yang menamakan Taklim Makrifat.

Baca Selengkapnya
Doa untuk Orang Tua yang Sudah Meninggal, Mohon Ampunan dan Kebaikan
Doa untuk Orang Tua yang Sudah Meninggal, Mohon Ampunan dan Kebaikan

Umat muslim wajib mendoakan orang tua yang sudah meninggal.

Baca Selengkapnya
Fakta Habib Umar bin Hafidz, Ulama Bijaksana Keturunan Rasulullah yang Jadi Sorotan
Fakta Habib Umar bin Hafidz, Ulama Bijaksana Keturunan Rasulullah yang Jadi Sorotan

Habib Umar bin Hafidz baru saja datang ke Tanah Air sekaligus memberikan ilmu terkait akidah keislamannya.

Baca Selengkapnya
Jangan Salah Beli, Kenali Ciri-Ciri Kurma Israel
Jangan Salah Beli, Kenali Ciri-Ciri Kurma Israel

Majelis Ulama Indonesia (MUI) mengimbau umat Islam untuk tetap memboikot produk-produk Israel selama Ramadan 2024.

Baca Selengkapnya
Doa sebelum Makan dan Artinya, Perlu Diamalkan Umat Muslim
Doa sebelum Makan dan Artinya, Perlu Diamalkan Umat Muslim

Doa sebelum makan memiliki kedudukan yang sangat penting dalam ajaran Islam, mencerminkan nilai-nilai spiritual, rasa syukur, dan kesadaran akan karunia Allah.

Baca Selengkapnya