Potret Putri Farah Quinn Usia 3 Tahun Sudah Main Golf di AS, Disebut Anak Mahal

Potret Putri Farah Quinn. ©2022 Merdeka.com/Instagram Farah Quinn
ARTIS | 22 Mei 2022 07:55
Reporter : Dian Rosadi
Merdeka.com - Sosok Farah Quinn sudah tidak asing lagi di dunia hiburan tanah air. Dia dikenal sebagai celebrity chef. Farah Quinn diketahui memiliki anak perempuan bernama Amaira. Terbaru, Farah Quinn mengunggah momen saat sang anak berlatih golf di Amerika Serikat. Amaira disebut netizen sebagai anak mahal.
Foto 1 dari 3

©2022 Merdeka.com/Instagram Farah Quinn
Potret Amaira anak Farah Quinn saat latihan golf di Amerika Serikat. Farah bersama anak-anaknya memang tinggal di Amerika.