Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Contoh Biodata Diri yang Simpel dan Mudah Dimengerti, Penting Diketahui

Contoh Biodata Diri yang Simpel dan Mudah Dimengerti, Penting Diketahui Ilustrasi buku. ©Shutterstock.com/Shai_Halud

Merdeka.com - Saat mendaftar sekolah, kuliah, atau kerja, kita kerap diminta untuk melengkapi biodata terlebih dahulu sebelum melangkah ke tahap selanjutnya. Bisa dibilang proses mengisi biodata adalah proses awal yang harus dilewati. Dalam menulis biodata kamu perlu mencantumkan beberapa informasi terkait dirimu agar orang yang membacanya lekas mengetahui identitasmu.

Adapun beberapa hal yang perlu ada dalam biodata selain nama dan tanggal lahir adalah alamat rumah, riwayat pendidikan, hingga prestasi yang diraih. Meski terlihat mudah, namun rupanya tak semua orang bisa menulis biodata dengan baik dan informatif.

Jika saat ini kamu sedang menulis biodata dan menemui jalan buntu, kamu tak perlu khawatir karena ada banyak sekali contoh biodata diri yang simpel dan mudah dimengerti. Berikut informasinya telah dirangkum merdeka.com melalui media.neliti.com dan berbagai sumber lainnya.

1. Contoh Biodata Diri untuk Kerja

Contoh biodata diri yang pertama adalah biodata untuk kerja. Berikut ini penjelasannya:

Biodata Diri untuk Kerja Nama : Annisa Kala DistianiJenis Kelamin :PerempuanTempat/ Tgl Lahir : Bandung, 1 Agustus 1995Status : SingleAlamat : Jalan Kartini No 11No. Telp : 08522467XXXXAgama : Islam

Pendidikan1999-2000 : TK Kasih Bunda Bandung2000-2006 : SDN 10 Bandung2006-2009 : SMPN 2 Bandung2009-2012 : SMA N 1 Bandung2012-2017 : Universitas Padjadjaran

KualifikasiKemampuan : Mengerti MS Word, Ms Excel, dan mengenai komputer.Mengerti : AkuntasiKemampuan : Mengelola Data KeuanganPengalaman KerjaAgustus 2017 – November 2017 : Guru Sekolah DasarJuni 2018 – 2019 : Asisten Penulis Profesional

PersonalitySaya adalah seorang yang: Mau belajar, penyuka tantangan, suka mempelajari sesuatu yang baru, pekerja keras, pendiam, tidak suka bergaul dan keramaian, lebih suka menghabiskan waktu dengan menulis atau membaca buku.

Data KeluargaNama Ayah : Achmad BukhoriNama Ibu : RiniPekerjaan Ayah : Pengusaha Jasa PengirimanPekerjaan Ibu : Ibu Rumah TanggaAlamat : Jln kebon sari RT 8 RW 2 Bandung

2. Biodata Siswa

Contoh biodata diri berikutnya adalah biodata untuk siswa. Berikut ini penjabarannya :

Biodata Diri untuk Siswa 

Nama Lengkap : Sinta MaharaniNIS : 002496Jenis Kelamin : PerempuanTempat dan Tanggal Lahir : Yogyakarta, 15 Juni 2002Alamat : Jalan Jend. Sudirman No.2 Blok A1, Sleman, Yogyakarta.Agama : IslamNo. Telepon/Hp : 085713007XXXX

Sekolah Asal :Nama Sekolah : TK Az-ZahraAlamat Sekolah : Jalan Fatmawati No.1, Pondok Labu, Jakarta SelatanDiterima di Sekolah ini :Di Kelas : I (Satu)Tanggal : 20 Juli 2008Ayah : SudarsoIbu : YuliantiAlamat Orang Tua : Jalan Jend. Sudirman No.2 Blok A1, Sleman, Yogyakarta.

Pekerjaan Orang Tua :Ayah : Karyawan SwastaIbu : Ibu Rumah TanggaNama Wali : –Pekerjaan Wali : –

3. Biodata untuk Mahasiswa

NIM : 15066728Nama lengkap : Erna PratiwiNama panggilan : ErnaTempat dan tanggal lahir : Jakarta, 20 Mei 1996Anak ke : Pertama dari 2 bersaudaraJenis kelamin : PerempuanAgama : IslamNo. Telepon/Hp : 081504397XXXKewarganegaraan : IndonesiaHobi : Menulis CerpenEmail : erna_pr@gmail.com

B. Keterangan Tempat TinggalAlamat rumah : Perum. Asri Blok B6 No.28, Serpong, Tangerang Selatan.Alamat sekarang : Kost Mawar, Jl. Kukusan No.12, Depok, Jawa Barat.Jarak menuju kampus : 1 km (satu kilometer)Berangkat ke kampus : Jalan kakiKendaraan yang dimiliki : –Jenis tempat tinggal : KontrakanWaktu tempuh menuju kampus : 15 menit

C. Keterangan Orang Tua

AYAHNama : Ahmad DarmawanAlamat : Perum. Asri Blok B6 No.28, Serpong, Tangerang Selatan.Agama : IslamPekerjaan : Karyawan SwastaPendidikan terakhir : SMANo. telepon/Hp : 0858346XXXXPenghasilan : Rp4.500.000,00/bulan (Empat Juta Lima Ratus Rupiah)

IBUNama : MayaAlamat : Perum. Asri Blok B6 No.28, Serpong,Tangerang Selatan.Agama : IslamPekerjaan : Karyawan SwastaPendidikan terakhir : SMANo. Telepon/Hp : 085716590001Penghasilan : Rp4.000.000,00/bulan (Empat Juta Rupiah)

(mdk/nof)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Contoh Biodata Diri dan Cara Membuatnya, Perlu Diketahui
Contoh Biodata Diri dan Cara Membuatnya, Perlu Diketahui

Format penulisan biodata diri bisa disesuaikan dengan kebutuhan.

Baca Selengkapnya
Contoh Bio IG Aesthetic Bahasa Inggris, Sulap Profilmu Media Sosialmu Jadi Makin Kece!
Contoh Bio IG Aesthetic Bahasa Inggris, Sulap Profilmu Media Sosialmu Jadi Makin Kece!

Tak hanya menjadi pelengkap, namun ini juga bisa berisi identitas maupun pesan yang disampaikan pada banyak orang.

Baca Selengkapnya
CV Adalah Daftar Riwayat Hidup, Ketahui Tips Menulisnya Agar Menarik Perekrut
CV Adalah Daftar Riwayat Hidup, Ketahui Tips Menulisnya Agar Menarik Perekrut

CV adalah bagian penting dalam syarat mendapatkan pekerjaan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Contoh Paragraf Deskripsi, Begini Cara Membuatnya Mudah Banget
Contoh Paragraf Deskripsi, Begini Cara Membuatnya Mudah Banget

Singkatnya, paragraf deskripsi merupakan sejumlah rangkaian kalimat yang ditulis dengan tujuan menggambarkan sesuatu hal tertentu.

Baca Selengkapnya
Contoh Kata Keterangan, Lengkap Beserta Jenis dan Penjelasannya
Contoh Kata Keterangan, Lengkap Beserta Jenis dan Penjelasannya

Kata keterangan adalah jenis kata yang memberikan informasi tambahan atau detail mengenai kata lain dalam kalimat, kecuali kata benda

Baca Selengkapnya
NISN Siswa dan Kode Pengenal Identitasnya, Begini Cara Lengkap untuk Mengetahuinya
NISN Siswa dan Kode Pengenal Identitasnya, Begini Cara Lengkap untuk Mengetahuinya

NISN siswa merupakan kode pengenal identitas siswa yang memiliki sifat unik, standar dan memang berlaku sepanjang masa.

Baca Selengkapnya
Syarat Pemilu di Indonesia, Lengkap Beserta Kategori Pemilih
Syarat Pemilu di Indonesia, Lengkap Beserta Kategori Pemilih

Syarat menjadi pemilih dalam Pemilu penting diketahui setiap warga negara Indonesia.

Baca Selengkapnya
21 Contoh CV Formal, Modern, & Kreatif dalam Bahasa Indonesia serta Inggris, Cocok untuk Pemula hingga Berpengalaman
21 Contoh CV Formal, Modern, & Kreatif dalam Bahasa Indonesia serta Inggris, Cocok untuk Pemula hingga Berpengalaman

Ketika hendak melamar kerja, kita harus mempersiapkan beberapa berkas di antaranya adalah CV. Dokumen ini penting agar recruiter tau informasi lengkap kita

Baca Selengkapnya
5 Contoh Kata Pembuka Jalan Sehat Hari Kemerdekaan RI Ke-78
5 Contoh Kata Pembuka Jalan Sehat Hari Kemerdekaan RI Ke-78

Indonesia akan memperingati Hari Kemerdekaan pada tanggal 17 Agustus mendatang. Berikut contoh kata pembuka jalan sehat yang bisa jadi referensi.

Baca Selengkapnya