Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

KLHK Selidiki Kaitan Banjir Bandang dengan Pertambangan di Sultra

KLHK Selidiki Kaitan Banjir Bandang dengan Pertambangan di Sultra Raker Menteri LHK Membahas Tambang dan Isu Plastik. ©2019 Liputan6.com/Johan Tallo

Merdeka.com - Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) belum bisa memastikan penyebab banjir di Kabupaten Konawe Utara, Sulawesi Tenggara akibat aktivitas pertambangan dan perkebunan.

Hal tersebut dikarenakan luas perkebunan di wilayah tersebut sekitar 800 hektare, sementara daerah aliran sungai (DAS) luasnya 600 ribu hektare. Saat ini, tim KLHK masih mendata sistem aliran sungai yang ada di daerah tersebut. Tujuannya untuk mencari penyebab banjir.

"Saya harus lihat karena datanya harus dilihat dari keseluruhan satu sistem daerah aliran sungai. Itu daerah aliran sungainya 600 ribu hektare secara keseluruhan, tambangnya rasanya tidak sampai 800 hektare," kata Menteri LKH Siti Nurbaya Bakar di Denpasar, Kamis (20/6).

Nurbaya juga menjelaskan, bahwa untuk mengetahui jelas penyebab banjir juga perlu dilihat hulu sampai ke hilir.

"Jadi memang harus dilihat betul di upstream (dari hulu ke hilir) bagian mana, anak-anak kami di lapangan lagi ngecek (sebab banjir)," ujarnya.

Perlu diketahui, puluhan desa di Sultra terendam banjir bandang sejak awal Juni. Bahkan hingga kini beberapa lokasi ketinggian air belum surut. Diduga, banjir bandang ini karena aktivitas tambang yang menghilangkan resapan air.

(mdk/cob)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Mirip Tangkuban Perahu, Pulau di Sumatra Utara Ini Dikisahkan Terbentuk dari Sosok Anak Durhaka
Mirip Tangkuban Perahu, Pulau di Sumatra Utara Ini Dikisahkan Terbentuk dari Sosok Anak Durhaka

Konon pulau ini tidak ditemukan, namun akibat sebuah peristiwa yang luar biasa, Pulau Si Kantan ini muncul.

Baca Selengkapnya
KKB Gali Lubang Putus Jalan Trans Papua Sugapa Titigi di Intan Jaya, Begini Penampakannya
KKB Gali Lubang Putus Jalan Trans Papua Sugapa Titigi di Intan Jaya, Begini Penampakannya

Aksi KKB mengakibatkan aktivitas masyarakat terganggu.

Baca Selengkapnya
BMKG Prakirakan 26 Provinsi Diguyur Hujan Lebat Hari Ini, Berikut Daftarnya
BMKG Prakirakan 26 Provinsi Diguyur Hujan Lebat Hari Ini, Berikut Daftarnya

Terhadap daerah-daerah yang berpotensi mengalami hujan lebat tersebut, BMKG memasukkannya ke dalam kategori waspada banjir akibat dampak hujan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kapolsek Mandau Basah-basahan Bawa Sembako ke Lokasi Banjir
Kapolsek Mandau Basah-basahan Bawa Sembako ke Lokasi Banjir

Banjir terjadi akibat curah hujan yang tinggi hampir di seluruh Provinsi Riau.

Baca Selengkapnya
Kunjungi Sumbu Kebangsaan IKN, Presiden Jokowi Lakukan Penanaman Pohon Bersama
Kunjungi Sumbu Kebangsaan IKN, Presiden Jokowi Lakukan Penanaman Pohon Bersama

Presiden Jokowi melakukan kunjungan ke IKN guna meninjau kembali progres pembangunan.

Baca Selengkapnya
Banjir juga Terjang Sidrap, 2 Jembatan Putus dan Seorang Lansia Meninggal Dunia
Banjir juga Terjang Sidrap, 2 Jembatan Putus dan Seorang Lansia Meninggal Dunia

Penjabat Gubernur Sulsel Bahtiar Baharuddin memint semua pihak terkait bergerak cepat membantu warga.

Baca Selengkapnya
BMKG Minta Masyarakat 27 Provinsi Ini Waspada Hujan Badai
BMKG Minta Masyarakat 27 Provinsi Ini Waspada Hujan Badai

Kepala Pusat Meteorologi Publik Andri Ramdhani mengatakan dalam sepekan ke depan cuaca ekstrem tersebut dapat terjadi di sebagian besar Sumatera.

Baca Selengkapnya
AHY Cek 10 Hektare Lahan Relokasi Korban Erupsi Gunung Ruang, Jamin Aman Tak Ada Sengketa
AHY Cek 10 Hektare Lahan Relokasi Korban Erupsi Gunung Ruang, Jamin Aman Tak Ada Sengketa

Lokasi ini dianggap lokasi yang pas untuk dijadikan tempat relokasi. Oleh karenanya, masyarakat korban erupsi tidak butuh waktu lama untuk melanjutkan kehidupan

Baca Selengkapnya
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera
Kapolri Beberkan Biang Kerok Penyebab Macet 12 Kilometer saat Mudik di Jalur Sumatera

Jalan lintas Sumatera terpantau macet parah sepanjang 12 kilometer pada Jumat (5/4) sore.

Baca Selengkapnya