Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Mengintip Beberapa Kecanggihan Handphone Masa Depan

Mengintip Beberapa Kecanggihan Handphone Masa Depan Smartphone masa depan. ©2018 phonearena.com

Merdeka.com - Kecanggihan handphone atau hp akan selalu berkembang dari tahun ke tahun. Mulai dari kamera sampai fitur-fitur canggih lainnya. Bahkan abad ini hampir semua ponsel menggunakan kemampuan kecerdasan buatan.

Di masa depan, ponsel-ponsel itu akan berubah menjadi lebih canggih. seperti inilah kecanggihan handphone tersebut:

Fitur Keamanan Makin Ketat di Handphone

Handphone pada tahun 2040 tidak hanya akan mengenali wajah, suara, dan sidik jari Anda, mungkin nantinya handphone juga bisa mengenali dari cara memegang Anda. Untuk privasi tambahan, tahun 2040 nantinya akan bisa melacak mata dan piksel Anda di layar utama dengan menyesuaikan sudut pandang sehingga hanya Anda yang dapat melihat apa yang ada di dalamnya.

Suara juga akan dipancarkan kepada Anda secara eksklusif. Keren, kan?

Berbicara tentang pelacakan mata atau eye-tracking juga memungkinkan Anda untuk menggunakan handphone tanpa jempol. Menggulir ke atas dan bawah saat membaca atau mengetik bisa dilakukan dengan gerakan mata. Ini akan menawarkan fungsi handsfree penuh

Kamera yang Dilengkapi Banyak Lensa di Handphone

Kecanggihannya adalah saat seluruh lensa kamera itu memotret satu objek, menjadikan satu gambar yang besar. Beberapa Handphone di dunia sudah merancang ponsel seperti ini, seperti Apple dan Samsung, dengan dua lensa di bagian belakang. Kedua lensa ini membantu membuat bidikan besar dan mengukur ketajaman foto dengan latar belakang buram. Seperti ponsel P21 Pro dari Huawei mencakup tiga lensa: satu warna, satu monokrom (untuk membantu dengan berbagai situasi dan lowlight) dan satu 3x zoom.

Layar Handphone yang Bisa Dilipat

Handphone dengan layar yang bisa ditekuk dan dilipat sudah mulai muncul tahun ini. Satu perusahaan, disebut BOE, menunjukkan gadget yang dijuluki "phoneblet" dengan layar 7,5 inci yang dilipat dan bisa kembali lagi tanpa ada kerusakan. Selanjutnya Samsung. Perusahaan teknologi ini menunjukkan sebuah video berkonsep Handphone lipat di CES pada tahun 2013. Awalnya layar televisi yang bisa dilipat, selanjutnya layar ponsel.

Tampilan Handphone yang Berbeda

Kemungkinan di masa depan sebuah handphone tidak akan hanya kehilangan jack headphone, melainkan port pengisi daya, tombol power, bahkan tombol volume. Itu tidak sulit diprediksi.Untuk notch atau poni seperti yang sedang marak saat ini mungkin nantinya bakal 'mangkrak' di Museum Teknologi Seluler. Karena bukan tidak mungkin kamera depan, sensor, atau speaker bakal berada di bawah layar.Melakukan panggilan video di Handphone? Mungkin Anda dapat melihat orang lain tepat di depan mata.

Adanya ID Virtual di Handphone

Berkat peningkatan keamanan dalam handphone, nantinya Anda tidak perlu membawa ID atau SIM. Semuanya akan digantikan oleh yang virtual di dalam smartphone. Jika handphone Anda rusak, Anda bisa mendapatkan yang baru dan semuanya akan menjadi seperti seharusnya berkat sinkronisasi cloud. Sehingga tidak perlu proses yang sulit.

(mdk/has)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Ada Aturannya, Pemilih Dilarang Gunakan Handphone saat di Bilik Suara
Ada Aturannya, Pemilih Dilarang Gunakan Handphone saat di Bilik Suara

Larangan penggunaan handphone merupakan upaya untuk meminimalisasi potensi kecurangan.

Baca Selengkapnya
Handphone Disita Penyidik, Aiman Ketar-Ketir Pemberi Info Netralitas Aparat Terbongkar
Handphone Disita Penyidik, Aiman Ketar-Ketir Pemberi Info Netralitas Aparat Terbongkar

Aiman menjalani pemeriksaan selama 12 jam sebagai saksi kasus dugaan penyebaran berita bohong.

Baca Selengkapnya
Perkenalkan Boring Phone, HP Unik yang Bikin Penggunanya Cepat Bosan
Perkenalkan Boring Phone, HP Unik yang Bikin Penggunanya Cepat Bosan

HP ini justru tak membuat penggunanya kecanduan. HP ini memang didesain di tengah gempuran ponsel yang bikin kecanduan.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Coba Pertahankan Handphone Kekasih, Pemuda Ini Kritis Dibacok Komplotan Begal di Kawasan Industri Pulogadung
Coba Pertahankan Handphone Kekasih, Pemuda Ini Kritis Dibacok Komplotan Begal di Kawasan Industri Pulogadung

Korban kritis terkena sabetan senjata tajam di perut dan tangan.

Baca Selengkapnya
Ahli Hukum Kubu Aiman: Penyitaan Handphone Oleh Penyidik Potensi Pelanggaran HAM
Ahli Hukum Kubu Aiman: Penyitaan Handphone Oleh Penyidik Potensi Pelanggaran HAM

Ahli hukum kubu Aiman mengingatkan sesuai KUHAP pasal 38 ayat 1 dalam rangka penyidik melakukan penyitaan harus atas izin ketua pengadilan setempat.

Baca Selengkapnya
Mengenal Kapak Persegi: Fungsi, Jenis, dan Ciri-cirinya
Mengenal Kapak Persegi: Fungsi, Jenis, dan Ciri-cirinya

Kapak persegi dibuat dari batu yang dikikis hingga membentuk persegi dengan bagian tepi yang lebih tipis. Umumnya kapak ini dibuat untuk berburu.

Baca Selengkapnya
Polisi Tembak Pencuri 58 Handphone di Pekanbaru
Polisi Tembak Pencuri 58 Handphone di Pekanbaru

Atas peristiwa tersebut kerugian yang dialami korban ditaksir mencapai Rp501.900.000.

Baca Selengkapnya
Sita Handphone Aiman Witjaksono, Polisi Tegaskan Kantongi Izin Pengadilan
Sita Handphone Aiman Witjaksono, Polisi Tegaskan Kantongi Izin Pengadilan

Adapun, handphone tersebut akan dimasukan ke dalam daftar barang bukti.

Baca Selengkapnya
Kalau Tak Ada Perang Dunia II, 6 Teknologi ini Tidak akan Pernah Muncul
Kalau Tak Ada Perang Dunia II, 6 Teknologi ini Tidak akan Pernah Muncul

Berikut enam inovasi yang dihasilkan dari Perang Dunia II di mana hingga saat ini masih digunakan:

Baca Selengkapnya