Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Banyak Alasan HUT RI Lebih Seru Bersama BNI, Inilah Beberapa Diantaranya

Banyak Alasan HUT RI Lebih Seru Bersama BNI, Inilah Beberapa Diantaranya Gedung BNI. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Pada 17 Agustus 2020, untuk pertama kalinya bangsa Indonesia memperingati Hari Kemerdekaan dalam masa pandemi. Memang mengharukan, tapi terselip pula semangat pantang menyerah. Meski didera Covid-19, peringatan hari ulang tahun ke-75 Republik Indonesia jangan sampai terlewatkan tanpa makna.

Untuk itu, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mempersiapkan banyak program promo, yang dihimpun dalam sembilan poin alasan. "Semuanya disiapkan bagi para nasabah setia, sehingga setiap peringatan Hari Kemerdekaan menjadi lebih berarti," ujar Direktur Bisnis Konsumer BNI Corina Leyla Karnalies di Jakarta, Senin (17/08).

Tujuh dari sembilan alasan itu adalah kompilasi promo, yang membuatnya makin lengkap. Pertama, Kompilasi Promo Kartu Kredit, yaitu berbagai promo untuk transaksi yang menggunakan kartu kredit BNI di banyak merchant, seperti Pegipegi, Tokopedia, Bukalapak, dan Tiket.com.

Kedua, Kompilasi Promo Kartu Debit, yaitu promo untuk transaksi yang menggunakan kartu debit BNI, antara lain di Cottonink, Blibli, dan Tokopedia. Ketiga, Kompilasi Promo Kartu Debit Emerald, yaitu berbagai promo untuk transaksi kartu debit BNI Emerald World di merchant Biyan, Bukalapak, hingga Javara.

Keempat, Kompilasi Promo TapCash & e-Channel, yang merupakan promo untuk penggunaan BNI TapCash atau e-Channel BNI dalam banyak pembayaran, termasuk melunasi tagihan PLN, First Media, dan PDAM. Kelima, Kompilasi Promo BNI Poin+, yaitu promo berupa diskon 75 persen untuk redeem BNI Poin+ di semua kategori e-voucher dan bonus 7.500 BNI Poin+ untuk penggantian kartu debit BNI magnetik menjadi ber-chip di BNI Sonic.

Yang menarik ini. Kompilasi promo keenam adalah Kompilasi Promo Kredit UMKM. Ini merupakan promo kredit produktif bagi usaha mikro, kecil, dan menengah dengan bunga murah, hanya 7,5 persen, pada tiga bulan pertama, dengan jangka waktu kredit maksimum 10 tahun.

Kompilasi promo ketujuh adalah Kompilasi Promo Regional, yaitu kompilasi promo HUT ke-75 RI yang menawarkan promo bagi transaksi kartu kredit dan kartu debit BNI di berbagai daerah, dari Medan, Balikpapan, Bandung, Palembang, Pekanbaru, Semarang, Solo, Surabaya, Malang, Denpasar, Manado, Makassar, hingga Papua.

Selain tujuh kompilasi promo di atas, BNI menyediakan dua promo lagi. Promo kedelapan adalah Promo Kuliner Nusantara berupa potongan harga Rp 75 ribu. Potongan ini berlaku untuk transaksi yang menggunakan kartu debit dan kartu kredit BNI di Bakmi GM, Bakso Atom, Es Teler 77, Dua Kopi, dan Tanamera.

Promo kesembilan adalah Promo Cashback senilai Rp 75 juta. Ini berlaku untuk kredit pemilikan rumah (KPR) di BNI Griya, kredit tanpa agunan (KTA) BNI Fleksi, dan BNI Fleksi Pensiun. Setiap aplikan berkesempatan memenangi undian berhadiah cashback mulai Rp 10 juta, Rp 25 juta, hingga Rp 75 juta.

Gandeng Erwin Gutawa

Promo-promo itu saja? Tentu saja tidak. BNI serius memeriahkan peringatan HUT ke-75 RI dengan menggandeng komposer Erwin Gutawa untuk menggelar Pentas Musik #SatukanEnergiUntukIndonesiaMaju. Pentas ini menjadi sangat istimewa karena aransemen lagu Erwin Gutawa selalu dirindukan pencinta musik Indonesia.

Nantikan pentas musik ini pada 22 Agustus 2020 malam. Pasti seru karena ada deretan musisi yang memeriahkannya, yaitu Isyana Sarasvati, Andmesh, Weird Genius, Sara Fajira, dan Judika.

"Kolaborasi dengan musisi dari berbagai generasi. Semoga dapat menginspirasi musisi Tanah Air. Kami gelar pentas musik ini untuk mendukung industri kreatif Tanah Air, agar tidak redup meski ditekan pandemi," ujar Corina.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Jangan Sampai Kelewatan, BRI Tawarkan Banyak Promo Spesial di Akhir Tahun
Jangan Sampai Kelewatan, BRI Tawarkan Banyak Promo Spesial di Akhir Tahun

Penasaran apa saja promo spesial apa saja yang ditawarkan oleh BRI di akhir tahun ini?

Baca Selengkapnya
Belanja Hemat Pakai Promo BRI, 5 Swalayan Ini Hadirkan Penawaran Menarik yang Sayang Kalau Dilewatkan
Belanja Hemat Pakai Promo BRI, 5 Swalayan Ini Hadirkan Penawaran Menarik yang Sayang Kalau Dilewatkan

Nasabah BRI bisa menikmati penawaran menarik di 5 swalayan ini!

Baca Selengkapnya
Kumpulan Komentar Sri Mulyani soal Program Makan Siang Gratis Diusung Prabowo-Gibran
Kumpulan Komentar Sri Mulyani soal Program Makan Siang Gratis Diusung Prabowo-Gibran

Usai rapat bersama Presiden Joko Widodo, Sri Mulyani menyampaikan pemerintah telah menargetkan defisit APBN 2025 maksimal di angka 2,8 persen.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Bank Dunia Kritik Makan Siang Gratis, Menteri Airlangga: Mereka Belum Tahu Programnya
Bank Dunia Kritik Makan Siang Gratis, Menteri Airlangga: Mereka Belum Tahu Programnya

Kekhawatiran Bank Dunia sendiri terkait potensi melebarnya defisit APBN terhadap produk Domestik Bruto (PDB).

Baca Selengkapnya
Banjir Demak, BRI Peduli Salurkan Makanan Saji Tiap Hari
Banjir Demak, BRI Peduli Salurkan Makanan Saji Tiap Hari

Bank Rakyat Indonesia (BRI) menyalurkan bantuan tanggap darurat kepada warga terdampak banjir di Kabupaten Demak.

Baca Selengkapnya
Mau Makan Enak dengan Harga Hemat? Manfaatkan Promo Spesial Akhir Tahun dari BRI
Mau Makan Enak dengan Harga Hemat? Manfaatkan Promo Spesial Akhir Tahun dari BRI

Bagi yang mungkin masa liburannya tak lama, tetap bisa mengajak orang terdekat liburan dengan jalan-jalan ke mal misalnya.

Baca Selengkapnya
PLN UID Sumut Luncurkan Promo Gebyar Kemerdekaan bagi Pelanggan, Ini Manfaatnya
PLN UID Sumut Luncurkan Promo Gebyar Kemerdekaan bagi Pelanggan, Ini Manfaatnya

PLN UID Sumatra Utara luncurkan promo Gebyar Kemerdekaan berlaku bagi seluruh pelanggan.

Baca Selengkapnya
Program Makan Siang Gratis Dikabarkan Bakal Pangkas Subsidi Energi, Ternyata Subsidi BBM Pernah Ditentang BJ Habibie
Program Makan Siang Gratis Dikabarkan Bakal Pangkas Subsidi Energi, Ternyata Subsidi BBM Pernah Ditentang BJ Habibie

TKN Prabowo-Gibran menilai penyesuaian subsidi energi bisa menjadi alternatif sebagai sumber pendanaan makan siang gratis.

Baca Selengkapnya
Sambut Nataru, Bank BTN Siapkan Uang Tunai Rp19,68 T hingga Diskon Pengajuan KPR
Sambut Nataru, Bank BTN Siapkan Uang Tunai Rp19,68 T hingga Diskon Pengajuan KPR

Bank BTN mencatat, aktivitas daya beli masyarakat saat ini tengah meningkat.

Baca Selengkapnya