Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

JSA dan Pentingnya Pemahaman K3 di Industri Pertambangan

JSA dan Pentingnya Pemahaman K3 di Industri Pertambangan Diklat Job Safety Analysis atau Analisa Keselamatan Kerja. ©2020 Merdeka.com

Merdeka.com - Pandemi Covid-19 belum berakhir, baik itu di Indonesia, pun dunia. Meski demikian, aktivitas ekonomi tetap harus berlanjut. Untuk itu, semua pihak perlu terus melaksanakan tugas dan fungsinya masing-masing.

PPSDM Geominerba sebagai institusi pemerintah mempunyai komitmen untuk tetap terus mengembangkan kompetensi sumber daya manusia baik untuk ASN, Industri pertambangan, maupun masyarakat umum.

Kegiatan pertambangan merupakan industri berisiko tinggi, sehingga pemahaman aspek kesehatan dan keselamatan kerja (K3) sangat diutamakan. Pemahaman K3 ini sangat penting bagi setiap pekerja atau pegawai, karena hampir semua aspek dalam industri bahkan perkantoran sekalipun.

Dalam aspek K3, menganalisa bahaya dan risiko atas setiap tahapan pekerjaan merupakan komponen yang harus dilakukan secara benar dan tepat. Terkait ini, PPSDM Geominerba menyelenggarakan Diklat Job Safety Analysis atau Analisa Keselamatan Kerja. Diklat tersebut dimaksudkan untuk mengembangkan kompetensi yang harus dimiliki pekerja atau pegawai, khususnya seorang pengawas operasional.

Kepala Bidang Penyelenggaraan dan Sarana Prasarana Pengembangan SDM, Ade Hidayat membuka diklat secara online Senin (13/7) pagi. Sebanyak delapan peserta tercatat mengikuti diklat yang akan berlangsung selama tiga hari (13-15 Juli) ini. Ke semua peserta berasal dari aparatur, industri, dan mahasiswa.

PPSDM Geominerba juga mensosialisasikan JSA yang merupakan alat keselamatan yang digunakan untuk mendefinisikan dan mengendalikan bahaya yang terkait dengan proses pekerjaan atau prosedur tertentu. JSA juga dapat dikatakan sebagai sebuah prosedur yang membantu mengintegrasikan prinsip dan praktik kesehatan dan keselamatan kerja dalam tugas atau operasi pekerjaan tertentu.

Sebagian pekerja mungkin masih menganggap JSA hanya sebagai lembaran kertas biasa yang berisi daftar pekerjaan, bahaya, dan cara pengendaliannya. Padahal JSA merupakan alat penting yang membantu pekerja dalam melakukan pekerjaan secara aman dan efisien. JSA tidak hanya membantu mencegah terjadinya kecelakaan kerja tetapi melindungi peralatan kerja dari kerusakan.

Untuk itu, PPSDM Geominerba melihat pentingnya penyelenggaraan diklat ini. Selama tiga hari ke depan, diklat ini akan membantu peserta memahami pembuatan atau menyempurnakan JSA yang sudah ada di instansi masing-masing.

(mdk/hhw)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Menaker Apresiasi Peran Aktif Dunia Usaha dan Industri Kembangkan SDM Terampil
Menaker Apresiasi Peran Aktif Dunia Usaha dan Industri Kembangkan SDM Terampil

Hal ini disampaikannya saat mengunjungi SMK Mitra Industri 02 di Pati, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya
Ibu Kota Nusantara Uji Coba Kereta Otonom Tanpa Rel dan Taksi Terbang Pada Juli 2024
Ibu Kota Nusantara Uji Coba Kereta Otonom Tanpa Rel dan Taksi Terbang Pada Juli 2024

Ibu Kota Nusantara Uji Coba Kereta Otonom Tanpa Rel dan Taksi Terbang Pada Juli 2024

Baca Selengkapnya
Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2024, DisdiK DKI Terapkan PJJ di Sebagian Sekolah
Jelang Pengumuman Hasil Pemilu 2024, DisdiK DKI Terapkan PJJ di Sebagian Sekolah

Jelang pengumuman hasil Pemilu 2024 oleh KPU, pembelajaran jarak jauh diterapkan di sebagian sekolah di Jakarta

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Kejati DKI Tunjuk 6 Jaksa Pelajari Berkas Pemerasan Firli Bahuri Setebal 0,85 Meter
Kejati DKI Tunjuk 6 Jaksa Pelajari Berkas Pemerasan Firli Bahuri Setebal 0,85 Meter

Apabila berkas perkara tersebut dinyatakan lengkap alias P21 maka akan dilanjutkan dengan penyerahan barang bukti lengkap dengan tersangkanya.

Baca Selengkapnya
KSP Tegaskan Program JKP Bentuk Komitmen Negara untuk Jaga Kesejahteraan Buruh
KSP Tegaskan Program JKP Bentuk Komitmen Negara untuk Jaga Kesejahteraan Buruh

Fajar mendorong perusahaan untuk menghindari PHK serta mengedepankan hubungan yang sehat dan saling memahami.

Baca Selengkapnya
Peserta Program Kartu Prakerja Diklaim Bisa Dapat Kerja dalam 1 Bulan, yang Sudah Kerja Langsung Naik Gaji
Peserta Program Kartu Prakerja Diklaim Bisa Dapat Kerja dalam 1 Bulan, yang Sudah Kerja Langsung Naik Gaji

Meskipun program pelatihannya dilakukan dalam waktu cenderung singkat, program Prakerja telah bantu meningkatkan kompetensi para pesertanya.

Baca Selengkapnya
KPU Ajak Perwakilan Asing Lihat Langsung Pemungutan dan Perhitugan Suara Pemilu
KPU Ajak Perwakilan Asing Lihat Langsung Pemungutan dan Perhitugan Suara Pemilu

Para peserta akan diajak KPU RI melihat langsung pemungutan dan penghitungan suara.

Baca Selengkapnya
7.243 Pendatang Baru Terdata Masuk Jakarta Setelah Lebaran
7.243 Pendatang Baru Terdata Masuk Jakarta Setelah Lebaran

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Disdukcapil) DKI Jakarta mencatat 7.243 warga pendatang baru yang masuk ke Jakarta setelah Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Mengintip Pelipatan 2.436.059 Surat Suara Pilpres 2024 di Kawasan Industri Pulogadung, KPU Jaktim Targetkan Rampung 17 Januari
FOTO: Mengintip Pelipatan 2.436.059 Surat Suara Pilpres 2024 di Kawasan Industri Pulogadung, KPU Jaktim Targetkan Rampung 17 Januari

Kegiatan ini meliputi penyortiran, melipat hingga pemeriksaan kondisi kertas suara agar terhindar dari cacat fisik.

Baca Selengkapnya