Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Memudarnya Pesona Marc Marquez dan Honda di MotoGP

Memudarnya Pesona Marc Marquez dan Honda di MotoGP

Memudarnya Pesona Marc Marquez dan Honda di MotoGP

Marc Marquez adalah pembalap dengan talenta luar biasa yang sudah meraih 6 gelar juara MotoGP bersama tim Repsol Honda Racing Corporation.

Marc Marquez adalah pembalap dengan talenta luar biasa yang sudah meraih 6 gelar juara MotoGP bersama tim Repsol Honda Racing Corporation.

Pecahkan Banyak Rekor di MotoGP

Julukan "Baby Alien" disematkan pada Marc Marquez karena dirinya langsung mendominasi kelas MotoGP ketika direkrut sebagai pembalap HRC. Marc Marquez pun berhasil memecahkan beberapa rekor di kelas para raja seperti: 1. Marc Marquez memecahkan rekor sebagai juara dunia termuda dalam sejarah MotoGP pada usia 20 tahun 266 hari pada tahun 2013. 2. Marc Marquez berhasil mengantongi 14 kemenangan sepanjang MotoGP 2019, mengalahkan rekor yang telah dibuatnya pada 2014. 3. Pada musim kompetisi 2019, Marc Marquez mengakhiri kompetisi dengan torehan 420 poin, rekor poin tertinggi dalam satu musim kompetisi.

Sosok Pembalap yang Murah Senyum

Sosok Pembalap yang Murah Senyum

Marquez sendiri dikenal sebagai sosok yang murah senyum baik di sirkuit maupun di luar ajang balap. Beberapa kali ke Indonesia, Marquez bahkan tak segan-segan meladeni permintaan fans Indonesia dengan penuh tawa. Salah satunya goyang dangdut!

Tak Kompetitif di 3 Musim Terakhir

Tak Kompetitif di 3 Musim Terakhir

Namun senyum Marquez di dalam sirkuit balap mulai memudar. Di 3 musim terakhir, Baby Alien mengalami banyak masalah dengan motor Honda RC213V. Dirinya sering mengalami crash karena harus over-ride motor RC213V untuk bisa mengimbangi pembalap-pembalap Ducati.

Marquez juga sempat absen lama karena cedera lengan kanan yang dideritanya sejak awal musim 2020.

Marquez juga sempat absen lama karena cedera lengan kanan yang dideritanya sejak awal musim 2020.

Di gelaran MotoGP Belanda di Sirkuit Assen akhir pekan kemarin, Marquez kembali mengalami insiden terjatuh di sesi Sprint Race. Dirinya bersinggungan dengan pembalap Ducati, Enea Bastianini, dan harus tersungkur ke gravel di pinggir lintasan. Hal ini membuatnya terpaksa absen di balap utama hari minggu. Marquez pun meminta maaf dan menjelaskan kondisinya lewat akun Twitter pribadinya.

Memudarnya Pesona Marc Marquez dan Honda di MotoGP
Memudarnya Pesona Marc Marquez dan Honda di MotoGP

Mulai Renggangnya Hubungan Marquez dan HRC

Motor RC213V yang tak kompetitif dan cedera berkepanjangan membuat hubungan Marquez dengan HRC menjadi kurang harmonis, terutama dengan team manager Alberto Puig.

Mulai Renggangnya Hubungan Marquez dan HRC

"Saya pikir setiap orang bebas melakukan apa yang mereka inginkan dalam hidup. Honda bukanlah perusahaan yang mempertahankan orang-orang yang tidak bahagia berada di dalamnya. Kami memiliki kontrak dengan dia (Marquez), tetapi Honda juga sangat menghormati Marc.”

Ujar Alberto Puig terkait kondisi HRC dan Marquez pada GP Belanda (25/6).

Memudarnya Pesona Marc Marquez dan Honda di MotoGP

Marquez sendiri sempat mengadakan pertemuan pribadi dengan Presiden HRC Koji Watanabe dan Wakil Presiden Honda Shinji Aoyama untuk menyampaikan keluhannya tentang motor Honda dan proyek masa depan HRC.

Honda Akui Masalah Pada Motor RC213V Tak Ujung Usai

Honda Akui Masalah Pada Motor RC213V Tak Ujung Usai

Watanabe mengatakan bahwa Honda sedang mencari solusi untuk memperbaiki motor Honda, tetapi membutuhkan waktu.

Watanabe juga mengatakan bahwa Honda tidak takut kehilangan Marquez dan akan menghormati keputusannya jika ingin pindah ke tim lain.

Watanabe juga mengatakan bahwa Honda tidak takut kehilangan Marquez dan akan menghormati keputusannya jika ingin pindah ke tim lain.

“Kami merasa Marquez masih menjadi bagian dari keluarga Honda. Tentu saja Honda menghormati pendapat setiap pebalapnya. Kami tidak takut (andai kehilangan Marquez), kami akan menghormati keputusannya”

Ungkap Watanabe, Presiden Honda Racing Corporation

GP Jerman Jadi Puncak Kekesalan Marquez

Di GP Jerman, Marquez terlihat kesal dengan kondisi motornya yang masih belum kompetitif. Memang, tak jarang dirinya sampai terjatuh dan memperparah cederanya karena RC213V 2023 masih sulit dikendalikan.

GP Jerman Jadi Puncak Kekesalan Marquez
Marquez sendiri menegaskan bahwa ia akan menaati kontraknya dengan HRC yang baru akan habis pada akhir MotoGP 2024 mendatang.

Marquez sendiri menegaskan bahwa ia akan menaati kontraknya dengan HRC yang baru akan habis pada akhir MotoGP 2024 mendatang.

Memudarnya Pesona Marc Marquez dan Honda di MotoGP

Situasi Marc Marquez memang sulit. Jika ingin pindah dari HRC, tidak ada kursi potensial di tim pabrikan untuknya. Selain itu, Ducati sendiri sudah mengungkapkan jika tak memerlukan Marc Marquez untuk meraih gelar juara dunia.

Akankah Marc Marquez bakal pindah tim meski harus ke tim satelit di musim depan? Ataukah nantinya Honda berhasil  memberikan motor kompetitif agar Marquez tetap di HRC? Bagaimana menurut Anda?

Akankah Marc Marquez bakal pindah tim meski harus ke tim satelit di musim depan? Ataukah nantinya Honda berhasil memberikan motor kompetitif agar Marquez tetap di HRC? Bagaimana menurut Anda?

Menanti Marc Marquez Balapan Bersama Merek-merek Indonesia Ini di Gresini Racing MotoGP
Menanti Marc Marquez Balapan Bersama Merek-merek Indonesia Ini di Gresini Racing MotoGP

Pembalap MotoGP Marc Marquez hengkang dari tim Repsol Honda mulai musim 2024. Juara dunia 6 kali ini akan membalap di Gresini Racing MotoGP bersama adiknya.

Baca Selengkapnya
Marc Marquez Resmi Satu Tim dengan Sang Adik di Gresini Racing MotoGP
Marc Marquez Resmi Satu Tim dengan Sang Adik di Gresini Racing MotoGP

Tim Gresini Racing MotoGP resmi mengumumkan kepindahan juara dunia 6 kali Marc Marquez ke Gresini dari Honda.

Baca Selengkapnya
Breaking: Marc Marquez Tinggalkan Honda, Siap Beraksi dengan Gresini di MotoGP 2024
Breaking: Marc Marquez Tinggalkan Honda, Siap Beraksi dengan Gresini di MotoGP 2024

Marc Marquez baru saja mengumumkan jika dirinya dan HRX sepakat mengakhiri kontrak kerjasama lebih cepat. Dirinya akan membalap untuk tim lain di musim 2024.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Rangka eSAF Disebut Jadi Penyebab Motor Honda Mudah Patah, Begini Penjelasan Manajemen
Rangka eSAF Disebut Jadi Penyebab Motor Honda Mudah Patah, Begini Penjelasan Manajemen

Marketing Director PT Astra Honda Motor (AHM), Octavianus Dwi Putro menjamin tidak ada penurunan kualitas sepeda motor produksi Honda.

Baca Selengkapnya
FOTO: Momen Jorge Martin Seruduk Marc Marquez hingga Ikhlas Gelar Juara Dunia MotoGP 2023 untuk Pecco
FOTO: Momen Jorge Martin Seruduk Marc Marquez hingga Ikhlas Gelar Juara Dunia MotoGP 2023 untuk Pecco

Jorge Martin, mengalami nasib sial terjatuh setelah menyenggol Marc Marquez.

Baca Selengkapnya
Daftar Sepeda Motor Honda yang Gunakan Rangka eSAF
Daftar Sepeda Motor Honda yang Gunakan Rangka eSAF

Marketing Director PT Astra Honda Motor (AHM), Octavianus Dwi Putro menjamin tidak ada penurunan kualitas sepeda motor produksi Honda.

Baca Selengkapnya
Pertamina Sosialisasikan Pertamina Enduro Sponsor Tim MotoGP Milik Valentino Rossi Musim 2024
Pertamina Sosialisasikan Pertamina Enduro Sponsor Tim MotoGP Milik Valentino Rossi Musim 2024

Pelumas Pertamina Enduro dari Pertamina Lubricants menjadi sponsor utama tim MotoGP VR46 mulai musim 2024-2026.

Baca Selengkapnya
FOTO: Raih Kemenangan Sempurna di MotoGP San Marino, Jorge Martin Bikin Bagnaia dan Bezzecchi Kesulitan Menyalip hingga Marquez Finis ke-7
FOTO: Raih Kemenangan Sempurna di MotoGP San Marino, Jorge Martin Bikin Bagnaia dan Bezzecchi Kesulitan Menyalip hingga Marquez Finis ke-7

Jorge Martin tampil sempurna pada seri ke-12 MotoGP San Marino dengan menyapu bersih kemenangan sprint race dan main race.

Baca Selengkapnya
Pakai Celana Sedengkul, Pembalap MotoGP Binder Meriahkan Pelumas Baru Mobil1 Racing
Pakai Celana Sedengkul, Pembalap MotoGP Binder Meriahkan Pelumas Baru Mobil1 Racing

Mobil1 meluncurkan produk baru di Jakarta, kemarin (12/10). Namanya Mobil 1 Racing 4T 10W-40, pelumas anyar untuk motor 4 tak bermesin 150-200 cc.

Baca Selengkapnya