Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Daftar Orang Terkaya di Indonesia 2024, Lengkap dengan Jumlah Hartanya

Daftar orang terkaya di Indonesia selalu menjadi bahan pembicaraan yang menarik bagi masyarakat.

Indonesia merupakan negara dengan jumlah orang terkaya yang cukup signifikan di Asia Tenggara.

Salah satu sumber terpercaya untuk melihat daftar orang terkaya di Indonesia adalah melalui majalah Forbes.

Mereka merilis daftar terbaru mengenai siapa saja yang masuk dalam daftar 10 orang terkaya di Indonesia.

Berikut daftar orang terkaya di Indonesia Januari 2024 versi Forbes dilansir dari data Forbes Real Time Billionaires per awal Januari ini :

Daftar Orang Terkaya di Indonesia 2024, Lengkap dengan Jumlah Hartanya

1. Prajogo Pangestu

Prajogo Pangestu adalah seorang pengusaha asal Indonesia, terus mengukir jejak sukses di dunia bisnis.

Menurut versi Forbes tahun 2024, Prajogo Pangestu telah meraih peringkat sebagai salah satu orang terkaya di Indonesia dan Asia dengan kekayaan sebesar Rp841,73 triliun.

Prajogo Pangestu telah berhasil membangun kerajaan bisnisnya di Indonesia dan Asia, dan posisinya di antara orang terkaya di Asia semakin kokoh.

2. Low Tuck Kwong

Orang terkaya di Indonesia Januari 2024 selanjutnya adalah Low Tuck Kwong dengan kekayaan sebesar Rp437,88 triliun.

Low Tuck Kwong adalah seorang pengusaha asal Singapura yang dikenal sebagai pendiri dan pemilik perusahaan minyak dan gas yang besar, yakni Bayan Resources Tbk.

Bayan Resources Tbk adalah perusahaan yang fokus pada eksplorasi, penambangan, dan pemasaran batubara di Indonesia.

Low Tuck Kwong memainkan peran kunci dalam membangun perusahaannya menjadi salah satu pemain utama dalam industri batubara Indonesia.

3. Robert Budi Hartono

Orang terkaya di Indonesia Januari 2024 selanjutnya adalah Robert Budi Hartono dengan kekayaan Rp402,3 triliun.

Robert Budi Hartono adalah seorang pengusaha Indonesia terkemuka yang dikenal sebagai salah satu orang terkaya di Indonesia.

Bersama dengan saudaranya, Michael Bambang Hartono, mereka mengelola bisnis keluarga yang dikenal sebagai Djarum Group.

Djarum Group awalnya didirikan sebagai produsen rokok pada tahun 1951 oleh ayah Robert, Oei Wie Gwan.

Namun, di bawah kepemimpinan Robert dan Michael, Djarum berkembang menjadi salah satu konglomerat terbesar di Indonesia yang memiliki berbagai bisnis di sektor rokok, perbankan, properti, dan lainnya.

4. Michael Bambang Hartono

Orang terkaya di Indonesia Januari 2024 selanjutnya adalah Michael Bambang Hartono dengan kekayaan mencapai Rp385,28 triliun.

Michael adalah adik dari Robert Budi Hartono, dan bersama-sama mereka mengelola Djarum Group, sebuah konglomerat bisnis yang memiliki keberagaman investasi di berbagai sektor.


5. Sri Prakash Lohia

Orang terkaya di Indonesia Januari 2024 berikutnya adalah Sri Prakash Lohia dengan kekayaan sebesar Rp134,61 triliun.

Sri Prakash Lohia adalah seorang pengusaha asal India dan ketua Grup Indorama. Ia terkenal karena menjadi pemimpin di industri petrokimia dan tekstil.

Grup Indorama, yang didirikannya, adalah salah satu perusahaan konglomerat global yang beroperasi dalam berbagai sektor, termasuk petrokimia, tekstil, dan manufaktur.

6. Chairul Tanjung

Chairul Tanjung adalah seorang pengusaha sukses asal Indonesia yang dikenal karena kepemimpinannya di berbagai bidang bisnis.

Saat ini, Chairul Tanjung menempati rangking ke-6 orang terkaya di Indonesia dengan kekayaan sebesar Rp86,65 triliun.

7. Dewi Kam

Dewi Kam adalah seorang pengusaha sukses asal Indonesia yang dikenal karena keberhasilannya dalam bisnis pertambangan dan energi.

Ia memulai karirnya di dunia bisnis pada tahun 1990-an dan sejak itu telah membangun sebuah kekayaan yang signifikan.

Sumber kekayaannya berasal dari investasi dalam berbagai proyek pertambangan dan energi di Indonesia dan di luar negeri. Saat ini, kekayaan yang dimiliki Dewi Kam sebesar Rp71,18 triliun.

8. Lim Hariyanto

Orang terkaya di Indonesia Januari 2024 selanjutnya adalah Lim Hariyanto. Pengusaha perkebunan kelapa sawit ini memiliki kekayaan mencapai Rp69,63 triliun.

9. Djoko Susanto

Orang terkaya di Indonesia Januari 2024 selanjutnya adalah Djoko Susanto. Pemilik grup Alfamart dan bisnis ritel minimarket ini memiliki kekayaan sebesar Rp68, 08 triliun.

10. Tahir dan keluarga

Orang terkaya di Indonesia Januari 2024 berikutnya adalah Tahir dan keluarga dengan kekayaan sebesar Rp68,08 triliun.

Tahir adalah pengusaha, investor, dan filantropis asal Indonesia yang merupakan pendiri Mayapada Group, sebuah perusahaan induk yang memiliki beberapa unit usaha di Indonesia.

Orang Paling Kaya di Indonesia Punya Harta Rp1.000 Triliun, Sumbernya Ternyata dari Bisnis Ini
Orang Paling Kaya di Indonesia Punya Harta Rp1.000 Triliun, Sumbernya Ternyata dari Bisnis Ini

Kemiskinan membuat orang tuanya tak mampu menyekolahkan Prajogo untuk menempuh pendidikan SMA.

Baca Selengkapnya
4 Sumber Harta Orang Paling Kaya di Indonesia
4 Sumber Harta Orang Paling Kaya di Indonesia

Dari daftar yang tertera, Indonesia menempatkan satu wakil konglomerat paling kaya di Asia.

Baca Selengkapnya
Disebut Sebagai Orang Terkaya Kelima di Indonesia, Ini Potret Rumah Inul Daratista yang Mewah, Kini Menjadi Sorotan Perpajakan
Disebut Sebagai Orang Terkaya Kelima di Indonesia, Ini Potret Rumah Inul Daratista yang Mewah, Kini Menjadi Sorotan Perpajakan

Baru-baru ini Inul Daratista disebut orang paling kaya nomor 5 di Indonesia, lalu seperti apa kediamannya?

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Prajogo Pangestu jadi Orang Terkaya di Indonesia, Ini Daftar Sumber Kekayaannya
Prajogo Pangestu jadi Orang Terkaya di Indonesia, Ini Daftar Sumber Kekayaannya

Prajogo Pangestu dinobatkan sebagai orang terkaya di Indonesia versi Forbes.

Baca Selengkapnya
Duduki Posisi ke-25 Orang Terkaya di Dunia, Berapa Harta Kekayaan Prajogo Pangestu?
Duduki Posisi ke-25 Orang Terkaya di Dunia, Berapa Harta Kekayaan Prajogo Pangestu?

Nama pengusaha Prajogo Pangestu kembali menjadi sorotan setelah masuk ke dalam daftar orang terkaya nomor ke-25 dunia.

Baca Selengkapnya
Prajogo Pangestu Jadi Orang Terkaya di Indonesia Tahun 2024, Tapi Hartanya Berkurang
Prajogo Pangestu Jadi Orang Terkaya di Indonesia Tahun 2024, Tapi Hartanya Berkurang

Merujuk data Forbes real time Rabu (7/2), Prajogo berada di peringkat ke-29 sebagai orang paling kaya di dunia.

Baca Selengkapnya
4 Cerita Rakyat Pendek dan Terkenal di Indonesia, Ada Danau Toba hingga Malin Kundang
4 Cerita Rakyat Pendek dan Terkenal di Indonesia, Ada Danau Toba hingga Malin Kundang

Cerita rakyat pendek bisa Anda berikan kepada si kecil sebagai dongeng pengantar tidur.

Baca Selengkapnya
Kisah Raja Tambang Batu Bara Hingga Menjadi Orang Terkaya Nomor 2 Indonesia, Hartanya Rp417 Triliun
Kisah Raja Tambang Batu Bara Hingga Menjadi Orang Terkaya Nomor 2 Indonesia, Hartanya Rp417 Triliun

Pada usianya menginjak 24 tahun, dia memutuskan untuk merantau ke Indonesia.

Baca Selengkapnya
6 Orang Ini Disebut Mirip Atta Halilintar, Bak Saudara Kembar
6 Orang Ini Disebut Mirip Atta Halilintar, Bak Saudara Kembar

Deretan orang yang disebut memiliki kemiripan dengan Atta Halilintar. Intip potretnya

Baca Selengkapnya