Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Dianggap Lebih Kuat dari Irak, Ini Keunggulan Guinea yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia U-23

Dianggap Lebih Kuat dari Irak, Ini Keunggulan Guinea yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia U-23

Dianggap Lebih Kuat dari Irak, Ini Keunggulan Guinea yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia U-23

Berikut keunggulan Guinea yang wajib diwaspadai Timnas Indonesia U-23 di laga Play Off Olimpiade Paris 2024.

Timnas Indonesia U-23 akan menantang wakil Afrika Guinea U-23 pada babak Play Off Inter Zona Olimpiade Paris 2024.

Kekalahan atas Irak U-23 di perebutan juara ketiga mau tidak mau harus membawa Tim Garuda Muda harus memperpanjang napas mereka di atas lapangan dengan menantang tim kuat Guinea.

Tersisa satu tiket yang akan diperebutkan lewat jalur play-off, yaitu duel yang mempertemukan wakil Afrika (CAF) dan wakil Asia (AFC). Dalam hal ini, Guinea U-23 vs Indonesia U-23.

Timnas Guinea U-23 bukan lawan sembarangan. Setidaknya ada beberapa keunggulan yang membuat Guinea akan menjadi lawan sulit bagi anak asuh Shin Tae-Yong.

<b>Unggul Ranking FIFA</b>

Unggul Ranking FIFA

Timnas Guinea U-23 dianggap menjadi lawan sulit bagi Timnas Indonesia U-23 demi satu tiket terakhir menuju Olimpiade Paris 2024.

Perbedaan jarak ranking antara Indonesia dan Guinea sedikit banyak akan berpengaruh di atas lapangan.

Meski pada gelaran nanti setiap negara hanya akan menurunkan tim usia dibawah 23 tahun, namun Guinea diprediksi tetap akan menurunkan pemain terbaik mereka demi ambisi lolos ke Paris.

Dianggap Lebih Kuat dari Irak, Ini Keunggulan Guinea yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia U-23

Secara ranking FIFA, Guinea tak lebih baik daripada Irak. Guinea saat ini menempati peringkat ke-76 berbeda dengan Irak di peringkat ke-58 FIFA. Sedangkan Indonesia saat ini menempati peringkat ke-134 FIFA.

Meski terpaut 18 peringkat, Guinea U-23 diprediksi memiliki permainan yang jauh lebih baik daripada Irak U-23.

Keunggulan tersebut harus diantisipasi Timnas Indonesia demi rebut tiket Olimpiade Paris 2024 dengan mengalahkan wakil Afrika tersebut.

<b>Unggul Pengalaman di Olimpiade</b>

Unggul Pengalaman di Olimpiade

Guinea dan Indonesia sama-sama baru sekali tampil di ajang Olimpiade. Kedua negara pun sama-sama bernasib minor.

Timnas Indonesia terlebih dulu debut di Olimpiade Melbourne 1956 dengan mencatatkan dua kali bertanding dengan hasil sekali imbang dan sekali kalah atas Uni Soviet.

Sedangkan Guinea pertama dan terakhir kali tampil di Olimpiade Mexico 1968 dan tergabung di grup A bersama tuan rumah Meksiko, Prancis dan Kolombia.

Wakil Afrika itu gagal lolos ke fase gugur usai hanya mampu menempati dasar klasemen dengan raihan satu kali kemenangan dan dua kekalahan.

Guinea takluk 3-1 atas Prancis dan 4-0 atas Meksiko. Kemenangan mereka mampu diraih atas Kolombia dengan skor tipis 3-2. Mereka mengakhiri keikutsertaan di Olimpiade di peringkat 11 dari 16 negara peserta.

<b>Mayoritas Pemain Abroad</b>

Mayoritas Pemain Abroad

Timnas Indonesia U-23 wajib mewaspadai kekuatan Guinea U-23 yang akan diperkuat para pemainnya yang merumput di Eropa.

Meski hanya sekelas tim kelompok umur, Guinea memiliki 16 pemain yang merumput di Eropa seperti Austria, Prancis, Belgia, Jerman dan Yunani.

Berbeda dengan Timnas Indonesia U-23 yang hanya memiliki 6 pemain yang tampil di luar negeri dengan rincian 4 pemain asal liga Eropa (Belanda, Belgia) dan 2 pemain dari liga Asia (Jepang, Korea Selatan).

Dianggap Lebih Kuat dari Irak, Ini Keunggulan Guinea yang Wajib Diwaspadai Timnas Indonesia U-23

Pengalaman dan kualitas pemain tersebut wajib diwaspadai oleh skuad asuhan Shin Tae-Yong. Terlebih mereka memiliki pengalaman terbiasa menghadapi kualitas sepak bola level tinggi.

<b>Pemain Kunci Timnas Guinea U-23 Incaran Liverpool</b>

Pemain Kunci Timnas Guinea U-23 Incaran Liverpool

Pengalaman merumput di Eropa menjadi keunggulan bagi beberapa para pemain Timnas Guinea U-23. Ada beberapa nama yang patut diwaspadai oleh Shin Tae-Yong.

Setidaknya ada 6 pemain penting Guinea yang wajib disorot yaitu Algassime Bah (Olympiacos), Selu Diallo (Deportivo Alaves), Mohamad Soumah (KAA Gent), Madiou Keita (Auxerre B), Lassana Diakhaby (Valenciennes) hingga Aguibou Camara (Atromitos Athen).

Namun sosok Aguibou Camara masih menjadi pemain kunci yang memiliki peran besar bagi Timnas Guinea.

Pemain berposisi sayap tersebut saat ini berstatus sebagai pemain asal klub raksasa Yunani, Olympiacos dan tengah dipinjamkan ke Atromitos.

Namun sosok Aguibou Camara masih menjadi pemain kunci yang memiliki peran besar bagi Timnas Guinea.

Sejauh ini pemain berusia 22 tahun tersebut telah mencatatkan 32 penampilan dengan torehan 5 gol bersama Olympiacos. Sedangkan bersama Atromitos, Camara telah mencatatkan 33 penampilan dan mencetak 5 gol.

Camara juga sempat diincar oleh raksasa Eropa Liverpool dan AC Milan atas penampilan impresifnya bersama Olympiacos.

Menakar Kekuatan Guinea, Calon Lawan Timnas Indonesia U-23 di Play-Off Olimpiade Paris 2024
Menakar Kekuatan Guinea, Calon Lawan Timnas Indonesia U-23 di Play-Off Olimpiade Paris 2024

Timnas Indonesia U-23 harus bersiap menghadapi Guinea dalam laga play-off Olimpiade Paris 2024 mendatang, segini kekuatan Guinea.

Baca Selengkapnya
Menpora Yakin Timnas U-23 Indonesia Bisa Tumbangkan Guinea Besok
Menpora Yakin Timnas U-23 Indonesia Bisa Tumbangkan Guinea Besok

Timnas Indonesia akan melawan Guinea dalam laga play-off Olimpiade Paris 2024 yang akan berlangsung di Clairefontaine, Prancis, pada Kamis (9/5) besok.

Baca Selengkapnya
Timnas U-23 Gagal ke Olimpiade Paris, Prabowo: Jangan Ciut, Bangkit Buat Indonesia Bangga!
Timnas U-23 Gagal ke Olimpiade Paris, Prabowo: Jangan Ciut, Bangkit Buat Indonesia Bangga!

Prabowo percaya suatu hari nanti akan datang kesempatan terbaik bagi Garuda Muda membuktikan prestasinya

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Yuk Dukung Skuad Garuda Muda Rebut Tiket Olimpiade Paris 2024
Yuk Dukung Skuad Garuda Muda Rebut Tiket Olimpiade Paris 2024

Pertandingan Timnas Indonesia U-23 merebut tiket Olimpiade Paris 2024 merupakan sejarah baru bagi Indonesia.

Baca Selengkapnya
Jadwal Live Timnas Indonesia U-23 vs Guinea
Jadwal Live Timnas Indonesia U-23 vs Guinea

Ini dia jadwal live Timnas Indonesia U-23 vs Guinea pada Kamis 9 Mei di pertandingan play-off Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya
FOTO: Takluk 0-1 dari Guinea U-23, Kesempatan Tim Garuda Muda Melaju ke Olimpiade 2024 di Paris Pupus
FOTO: Takluk 0-1 dari Guinea U-23, Kesempatan Tim Garuda Muda Melaju ke Olimpiade 2024 di Paris Pupus

Satu-satunya gol dalam pertandingan ini dicetak oleh Ilaix Moriba melalui penalti.

Baca Selengkapnya
SEMENIT PAHAM: Ajak Orang Golput di Pemilu Bisa Dipidana, Ini Aturannya
SEMENIT PAHAM: Ajak Orang Golput di Pemilu Bisa Dipidana, Ini Aturannya

Jangan sembarangan memprovokasi orang untuk tidak memilih di pemilu. Karena hal itu bisa melanggar pidana

Baca Selengkapnya
Timnas Indonesia Kalah Pengalaman dari Irak Lolos ke Olimpiade, Irak 5 Kali Indonesia 1 Kali
Timnas Indonesia Kalah Pengalaman dari Irak Lolos ke Olimpiade, Irak 5 Kali Indonesia 1 Kali

Timnas Indonesia miliki kans lolos ke Olimpiade untuk kedua kalinya jika mampu kalahkan Irak U-23 di laga perebutan juara ketiga Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya
Ketegasan Shin Tae-yong: Saya Akan Bawa Indonesia Main di Olimpiade!
Ketegasan Shin Tae-yong: Saya Akan Bawa Indonesia Main di Olimpiade!

Pelatih Timnas Indonesia U-23 Shin Tae-yong percaya diri dapat mengantar Garuda Muda berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya
VIDEO: Mimpi Besar Prabowo Kemenangan Timnas U23 Indonesia Vs Guinea, Masuk Olimpiade Paris
VIDEO: Mimpi Besar Prabowo Kemenangan Timnas U23 Indonesia Vs Guinea, Masuk Olimpiade Paris

Prabowo menyampaikan harapannya pada Timnas U-23 Indonesia yang akan bertanding melawan Timnas U-23 Guinea, Kamis (9/5).

Baca Selengkapnya