Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Menolak Revisi KUHP Lewat Pertunjukan Teater

Menolak Revisi KUHP Lewat Pertunjukan Teater Teater Protes RKUHP. ©2019 Merdeka.com/Ahdania Kirana/Magang

Merdeka.com - Aliansi Masyarakat untuk Keadilan dan Demokrasi menggelar pertunjukan teater di Car Free Day (CFD) Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu (15/9). Teater ini mengusung tema 'Tunda RKUHP! Hapus Pasal Ngawur! Demi Demokrasi Indonesia'.

RKUHP adalah Revisi Kitab Undang-Undang Hukum Pidana yang saat ini sedang dibahas DPR. Isi RKUHP dianggap banyak mengundang kontroversi sehingga muncul penolakan dari berbagai pihak.

Misalnya di Pasal 470 yang mengatur bahwa perempuan menggugurkan atau meminta orang lain menggugurkan kandungannya dapat dipidana maksimal 4 tahun. Banyak pendapat bahwa pasal ini rentan bagi kehamilan akibat korban perkosaan.

Ada juga yang menilai revisi melemahkan pemberantasan korupsi. Misalnya Pasal 605 yang diambil dari Pasal 3 UU Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) mengenai penyalahgunaan wewenang dan merugikan negara. Dalam pasal ini, sanksi yang diberikan pada pelaku korupsi lebih ringan, mulanya 50 juta menjadi hanya 10 juta.

Isu-isu itu disuarakan oleh 13 anak muda yang memerankan teater di CFD. 2 Orang berperan sebagai pemerintah, 9 orang berperan sebagai masyarakat yang menurut mereka tidak didengar pendapatnya, dan 2 orang berperan sebagai pers.

Teater diawali dengan pendapat dari masing-masing pemeran masyarakat mengenai aborsi, alat kontrasepsi, korupsi, dan beberapa isu lain.

Kemudian, dua pemeran pemerintah merespons masing-masing pendapat tersebut. Teater ini cukup sensitif bagi sebagian penonton.

Di belakang teater, ada spanduk yang berisi tandatangan orang-orang yang menyetujui pendapat mereka.

"Sensitif ya isu yang diangkat, tapi keren juga mereka berani bersuara lewat cara kreatif gini," ungkap Anisa, salah satu penonton teater.

Selain Anisa, banyak penonton lain yang tidak ingin berkomentar saat ditanyai pendapat mengenai teater ini.

"Kami tidak bisa melawan hukum yang berlaku!" berkali-kali disuarakan oleh para pemeran masyarakat dalam teater ini.

Reporter: Ahdania Kirana

(mdk/did)
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Berharap Pemimpin yang Peduli Lingkungan, Begini Cara Sedulur Sikep Sambut Pilpres 2024
Berharap Pemimpin yang Peduli Lingkungan, Begini Cara Sedulur Sikep Sambut Pilpres 2024

Acara syukuran itu menandakan bahwa mereka begitu antusias menyambut pesta demokrasi lima tahun sekali ini.

Baca Selengkapnya
Sekjen PDIP: Koalisi Ganjar-Mahfud Solid Meski Ada Upaya Memecah Belah
Sekjen PDIP: Koalisi Ganjar-Mahfud Solid Meski Ada Upaya Memecah Belah

Menurut Hasto, ada yang melakukan politik Divide et impera, bahkan dengan praktek-praktek politik uang.

Baca Selengkapnya
Tepergok Beraksi saat Acara Hajatan, Pencuri Motor Tewas Dihakimi Massa
Tepergok Beraksi saat Acara Hajatan, Pencuri Motor Tewas Dihakimi Massa

Pelaku sempat dilarikan ke rumah sakit sebelum meninggal dunia.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Truk-Truk Bergambar Hendi Terlihat di Jateng, LKPP Sebut Kegiatan Bakti Sosial
Truk-Truk Bergambar Hendi Terlihat di Jateng, LKPP Sebut Kegiatan Bakti Sosial

Sejumlah petugas berkaos putih dengan memakai topi senada pun terlihat mengawal dropping kantong-kantong kain tersebut.

Baca Selengkapnya
Terungkap, ini Alasan Bung Karno Pilih Tanggal 17 Agustus Untuk Proklamasikan Kemerdekaan RI
Terungkap, ini Alasan Bung Karno Pilih Tanggal 17 Agustus Untuk Proklamasikan Kemerdekaan RI

Kenapa tidak memilih tanggal lain? Ini penjelasan lengkapnya.

Baca Selengkapnya
Atikoh Ajak Warga Coblos Ganjar-Mahfud Tanggal 14 Februari: Satu Suara Tentukan Demokrasi Indonesia ke Depan
Atikoh Ajak Warga Coblos Ganjar-Mahfud Tanggal 14 Februari: Satu Suara Tentukan Demokrasi Indonesia ke Depan

Atikoh mengingatkan satu suara masyarakat akan sangat berarti untuk masa depan bangsa Indonesia selama lima tahun ke depan.

Baca Selengkapnya
Sekjen PDIP Nilai Ganjar Kampanye Jalan Sendiri, Capres Lain di Atas Mobil Alphard
Sekjen PDIP Nilai Ganjar Kampanye Jalan Sendiri, Capres Lain di Atas Mobil Alphard

Hasto menyebut, jika Ganjar dapat blusukan dengan mantap dan sangat keterbukaan.

Baca Selengkapnya
Ada Demo Buruh, Arus Lalu Lintas Jalan Medan Merdeka Barat Dialihkan
Ada Demo Buruh, Arus Lalu Lintas Jalan Medan Merdeka Barat Dialihkan

Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI) bersama dengan Partai Buruh akan melakukan aksi unjuk rasa

Baca Selengkapnya
Dialog Bersama Warga NTT, Mahfud Akui Pembangunan Belum Merata
Dialog Bersama Warga NTT, Mahfud Akui Pembangunan Belum Merata

Menurutnya, pertumbuhan ekonomi 80 persennya disumbang oleh wilayah barat Indonesia.

Baca Selengkapnya