Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Cek NISN, Begini Caranya Jika dengan Nama, Sekolah dan Kode Pengenal Identitas Murid

Cek NISN, Begini Caranya Jika dengan Nama, Sekolah dan Kode Pengenal Identitas Murid

Cek NISN, Begini Caranya Jika dengan Nama, Sekolah dan Kode Pengenal Identitas Murid

Cek NISN dengan nama sekolah sebenarnya caranya tidak begitu sulit. Berikut beberapa langkah mudahnya.

Cek NISN dengan nama sekolah sebenarnya caranya tidak begitu sulit.

NISN sendiri merupakan singkatan dari Nomor Induk Siswa Nasional. NISN ini digunakan sebagai kode pengenal identitas siswa yang berbeda antara satu siswa dengan lainnya, standar dan berlaku sepanjang masa.

NISN berguna untuk membedakan siswa dari seluruh Indonesia dan sekolah Indonesia di luar negeri.

NISN ini diberikan pada setiap peserta didik yang bersekolah di satuan pendidikan dan memiliki NPSN. Tak hanya itu, NISN ini juga terdaftar di Referensi Kemendikbud.

Sistem pengelolaan NISN nasional oleh Pusat Data dan Statistik Pendidikan dan Kebudayaan (PDSPK) Kemendikbud adalah bagian dari program Dapodik (Data Pokok Pendidikan) Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan.

Hasil pemberian kode identifikasi oleh PDSPK ini ditampilkan secara terbuka dalam batasan tertentu melalui situs resmi NISN.

Bagaimana cara cek NISN berdasarkan nama dan sekolah? Simak ulasan selengkapnya berikut yang berhasil dirangkum dari beragam sumber, Jumat (15/12).

2023/Merdeka.com

Cara Cek NISN dengan Nama

Cara cek NISN dengan nama siswa bisa dilakukan dengan cara melakukan akses online di data kemdikbud.go.id. Adapun caranya berdasarkan nama siswa adalah sebagai berikut:



Cara Cek NISN dengan Nama<br>

- Buka browser
- Ketik alamat https://nisn.data.kemdikbud.go.id/page/data
- Pilih menu pencarian NISN 'Pencarian Berdasarkan Nama'
- Isi kolom data diri yang telah tersedia.

Mulai dari Nama siswa, Tempat lahir, Tanggal lahir dan Nama ibu. Tekan 'cari', Anda bisa cek NISN berdasarkan nama siswa sesuai dengan data diri yang diisi sebelumnya.

Cara Cek NISN dengan Nama Sekolah<br>

Cara Cek NISN dengan Nama Sekolah

Tak hanya cek NISN dengan nama siswa, Anda bisa melakukan cek NISN berdasarkan nama sekolah. Apabila Anda ingin mencari NISN berdasarkan sekolah, bisa dengan melakukan akses secara online di laman Dapodik NISN. Berikut adalah caranya:

- Buka browser
- Kunjungi laman https://nisn.data.kemdikbud.go.id/page/data
- Pilih menu pencarian berdasarkan NISN
- Masukkan nomor NISN siswa yang akan dicari
- Masukkan nama ibu kandung secara lengkap dan benar
- Klik 'cari' Maka pencarian NISN berdasarkan sekolah yang kamu cari akan sesuai kata kunci.



Cara Mencari NISN Baru agar Diterbitkan Nomornya<br>

Cara Mencari NISN Baru agar Diterbitkan Nomornya

Untuk siswa yang belum mendapatkan nomor NISN, maka sekolah bisa mencarikan NISN baru. Ini bertujuan agar NISN siswa itu dapat diterbitkan oleh Kemendikbud.

Bagi siswa baru, biasanya akan disarankan untuk melakukan cek NISN seperti langkah yang sebelumnya. Apabila dalam pencarian NISN nama siswa tak ditemukan, pihak sekolah akan mencarikan NISN serta mengajukan NISN baru dengan langkah ini:

Download formulir peserta didik (F-PD) dan juga formulir A 1 pengajuan NISN baru di situs NISN.

* Buka lama NISN di https://nisn.data.kemdikbud.go.id
* Pilih menu formulir pengajuan (untuk mencarikan NISN baru siswa)
* Cetak formulir-formulir
* Lakukan pengisian semua formulir secara manual
* Serahkan formulir tersebut kepada operator NISN/NPSN sekolah asal siswa tersebut
* Bagi pihak sekolah maka dapat mengirimkan formulir A 1 tersebut kepada PDSP via email dengan alamat email pdsp@kemdiknas.go.id untuk diberikan NISN.

Perbaiki Data NISN Siswa yang Tak Sesuai

Apabila Anda memiliki kendala dengan data NISN siswa yang tak sesuai dengan akta kelahiran, ada cara yang bisa dilakukan untuk mengubah serta memperbaiki NISN nama siswa sekolah. Berikut adalah langkah yang bisa dilakukan:

1. Siapkan persyaratan yang ingin dilampirkan untuk upload berkas, antara lain:
Scan Ijazah siswa jenjang sebelumnya Scan Akta kelahiran siswa

2. Login halaman pada halaman NISN. Login menggunakan username dan password seperti biasanya.

3. Klik bagian menu edit data > Pengajuan > Nama & Tanggal Lahir

4. Pilih bagian "siswa" dan klik ok. Kemudian pilih dan klik nama siswa yang akan diganti datanya dan klik "ok".

5. Kemudian akan muncul tampilan perubahan data yang dikehendaki.

6. Isi data sesuai dengan perubahan yang diajukan. Semua kolom wajib diisi. Upload berkas yang diperlukan (akta/ijazah .jpg).

7. Kemudian tampilan hasil isi akan muncul dan teliti kembali apakah sudah sesuai. Jika sudah klik tombol "pengajuan perubahan".

8. Sampai tahap ini kita sudah berhasil mengajukan perubahan data NISN . Untuk melihat laporan apakah sudah ditangani bisa cek di bagian "Status".

NISN Siswa dan Kode Pengenal Identitasnya, Begini Cara Lengkap untuk Mengetahuinya
NISN Siswa dan Kode Pengenal Identitasnya, Begini Cara Lengkap untuk Mengetahuinya

NISN siswa merupakan kode pengenal identitas siswa yang memiliki sifat unik, standar dan memang berlaku sepanjang masa.

Baca Selengkapnya
Seleksi CPNS Jalur Sekolah Kedinasan Resmi Dibuka, Ini Link, Persyaratan Hingga Alur Pendaftaran
Seleksi CPNS Jalur Sekolah Kedinasan Resmi Dibuka, Ini Link, Persyaratan Hingga Alur Pendaftaran

Apabila yang bersangkutan salah memilih dan tidak berkenan di sekolah yang telah dipilih, maka mereka akan gugur dengan sendirinya.

Baca Selengkapnya
Ini Identitas 10 Siswa dan Guru SMK Lingga Kencana yang Tewas Kecelakaan di Ciater
Ini Identitas 10 Siswa dan Guru SMK Lingga Kencana yang Tewas Kecelakaan di Ciater

10 korban diantaranya merupakan guru dan pelajar yang sedang bepergian dalam rangka perpisahan sekolah.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Siap-Siap! Pendaftaran CPNS Jalur Sekolah Kedinasan Dibuka 15 Mei, Ini Syaratnya
Siap-Siap! Pendaftaran CPNS Jalur Sekolah Kedinasan Dibuka 15 Mei, Ini Syaratnya

Pengumuman pendaftaran CPNS jalur sekolah kedinasan disampaikan besok, 13 Mei 2024.

Baca Selengkapnya
Pendaftaran Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dibuka Bulan Ini, Tersedia 3.445 Formasi
Pendaftaran Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dibuka Bulan Ini, Tersedia 3.445 Formasi

Pendaftaran Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dibuka Bulan Ini, Tersedia 3.445 Formasi

Baca Selengkapnya
Ini Identitas 2 Personel TNI yang  Bantu Anggota Paspampres Culik dan Aniaya Imam Masykur hingga Tewas
Ini Identitas 2 Personel TNI yang Bantu Anggota Paspampres Culik dan Aniaya Imam Masykur hingga Tewas

Identitas dua anggota TNI yang membantu Praka RM menculik dan menganiaya pemuda asal Aceh, Imam Masykur (25) diungkap ke publik.

Baca Selengkapnya
Buruan Daftar! Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dibuka Hari Ini, Tersedia 3.445 Formasi
Buruan Daftar! Seleksi CPNS Sekolah Kedinasan Dibuka Hari Ini, Tersedia 3.445 Formasi

Badan Kepegawaian Negara (BKN) membuka pendaftaran seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Sekolah Kedinasan pada hari ini, 15 Mei 2024.

Baca Selengkapnya
Bakal Dibuka Besok, Begini Alur Pendaftaran Seleksi CPNS Jalur Sekolah Kedinasan 2024
Bakal Dibuka Besok, Begini Alur Pendaftaran Seleksi CPNS Jalur Sekolah Kedinasan 2024

Anda bisa mengakses secara langsung portal pendidikan kedinasan atau lama website https://dikdin.bkn.go.id.

Baca Selengkapnya
Bunuh Diri, Ini Identitas Wanita Ditemukan Jatuh di Gedung Fikom UB
Bunuh Diri, Ini Identitas Wanita Ditemukan Jatuh di Gedung Fikom UB

Korban masuk terdaftar sebagai mahasiswi di Fakultas Matematika & IPA tapi sudah mengundurkan diri.

Baca Selengkapnya